Manfaat Dana Desa (DD) Terhadap Pengembangan Sektor Pertanian Di Nagari Saok Laweh Kecamatan Kubung Kabupaten Solok

Zulinda Fitri, Yuhel (2019) Manfaat Dana Desa (DD) Terhadap Pengembangan Sektor Pertanian Di Nagari Saok Laweh Kecamatan Kubung Kabupaten Solok. skripsi thesis, Universitas Mahaputra Muhammad Yamin.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini berjudul "Manfaat Dana Desa Terhadap Pengembangan Sektor Pertanian di Nagari Saok Laweh Kecamatan Kubung Kabupaten Solok" yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengelolaan Dana Desa serta Pemanfaatannya untuk pengembangan pertanian di Nagari Saok Laweh Kecamatan Kubung Kabupaten Solok.Metode yang digunakan adalah metode studi kasus dengan pengambilan sampel yaitu5% dari populasi sebanyak 1.235sampel, makasampel yang didapat adalah 62 orang. Pengelolaan dana desa di Nagari Saok Laweh diawali dari proses Perencanaan, Pelaksanaan, Penatausahaan, Pertanggung jawaban dan Pengawasan. Di dalam proses perencanaan terdapat musyawarah nagari seperti : Musyawarah Jorong, Musyawarah Nagari dan Musyawarah Rencana Pembangunan, serta terdapat dokumennagari yaitu RPJM nagari yang dilaksanakan 1 (satu) kali 6 tahun, RKPNagari yang dilaksanakan 1 (satu) kali setahun dan APBNagari yang merupakan rencana keuangan tahunan nagari Saok Laweh yang terdiri dari : Dana Desa, Alokasi Dana Desa, Pajak dan Hasil Retribusi, Dana Cadangan, Surplus Anggaran Nagari dan SILPA ( Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan Anggaran) Dana desa di NagariSaokLawehsudah berjalan sejak lama yaitu pada tahun 2015 dan anggarannya tiap tahun terus meningkat dan telah membantu masyarakat Saok Laweh.Jumlahdanadesa yang diterimapadatahun 2017-2019 adalah Rp. 746.087.000, Rp. 854.180.000 danRp. 860.643.000, dengan penggunaan dana desa di bidang pertanian yaitu pada Bidang Infrastruktur tahun 2017-2019 berjumlah:267.205.012, 329.678.475, 366.455.215 dan dalam bidang pemberdayaan petani tahun 2017-2019 berjumlah: 20.181.045, 29.988.967 30.792.825.Maka pemanfaatan dana desa sudah dirasakan olehpetani dan telah usahatani berjalan dengan dan dalam baikdalambidang pemberdayaan bidang infrastruktur petani seperti seperti telah pembangunan dilaksanakannyajalan penyuluhan pertanian.

Kata kunci : pemanfaatan, dana desa, pertanian

Item Type: Thesis (skripsi)
Subjects: Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agribisnis
Depositing User: Unnamed user with email userrepo@ummy.ac.id
Date Deposited: 04 Jul 2023 04:24
Last Modified: 04 Jul 2023 04:24
URI: http://repository.ummy.ac.id/id/eprint/505

Actions (login required)

View Item View Item