Sistem Informasi Penjualan Buku Islami Berbasis Website pada Toko Mardiah

Pratama, Nanda and Geovani, Sari and Yulhan, Yulhan Sistem Informasi Penjualan Buku Islami Berbasis Website pada Toko Mardiah. [Artikel Dosen]

[img]
Preview
Text (Artikel Jurnal Sains dan Informatika)
5248-18905-1-PB.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini membahas sistem informasi penjualan online dengan menggunakan bahasa pemograman php dan database MySQL. Penelitian ini dilakukan pada salah satu toko buku di Kota Solok dimana dari informasi dan data yang didapatkan, dapat disimpukan bahwa sistem lama yang digunakan tidak efektif, karena proses transaksi yang hanya dapat dilakukan ditempat, sehingga akan menyulitkan konsumen dari luar daerah yang ingin melakukan transaksi. Selain itu sistem lama juga menyulitkan pegawai dalam hal perekapan data dan stok barang. Setelah dilakukan penelitian pada Toko Buku Mardiah Kota Solok dengan menggunakan metode penelitian yang terdiri dari field research, library research dan laboratory research, disimpulkan bahwa sistem yang berjalan masih belum optimal. Oleh karenanya dibutuhkan perancangan sistem baru yang terdiri dari perancangan sistem aliran informasi, data flow diagram desain database, dan desain input output program. Hasil dari penelitian ini adalah program aplikasi penjualan buku online.

Kata kunci:Sistem Informasi, Sistem penjualan, Website, toko buku

Item Type: Artikel Dosen
Subjects: Ilmu Komputer > Ilmu Komputer (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi > DIII Manajemen Informatika
Depositing User: Siska Yulia Defitri
Date Deposited: 10 Apr 2023 03:23
Last Modified: 10 Apr 2023 03:23
URI: http://repository.ummy.ac.id/id/eprint/341

Actions (login required)

View Item View Item