PERANCANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT RHEUMATIC (REMATIK) DENGAN METODE FORWARD CHAINING

Handayani, Reti PERANCANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT RHEUMATIC (REMATIK) DENGAN METODE FORWARD CHAINING. [Artikel Dosen]

[img]
Preview
Text (Artikel Teknoif 2020 B)
Handayani-8SP Rematik teknoif 2020.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian informasi sistem pakar diagnosa penyakit rheumatic (rematik) berbasis web ini mengenalkan
selak-beluk penyakit rheumatic (rematik). Dengan tujuan (latar belakang penelitian) mempermudah
masyarakat untuk memahami tentang penyakit yang diderita oleh pasien. Metode penelitian yang digunakan
adalah metode Forward Chaining, yakni data diambil melalui teknik survey dengan menggunakan daftar
pernyataan (questioner) berkaitan dengan pengendalian intern yang telah disiapkan, kemudian dilanjutkan
dengan studi lapangan, studi kepustakaan dan analisis. Penelitian ini (hasil) untuk sistem pakar diagnosa
penyakit rheumatic (rematik) menggunakan pemograman php pada puskesmas IV Koto menggunakan
bahasa pemograan yaitu php. Dengan adanya program ini dapat mempermudah menentukan masalah yang
ada pada puskesmas secara cepat dan efisien. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dengan adanya
program aplikasi ini akan sangat membantu dalam kekurangan sistem informasi pada puskesmas IV Koto
kecematan IV Koto yang lebih baik untuk masa yang akan datang.

Item Type: Artikel Dosen
Subjects: Ilmu Komputer > Ilmu Komputer (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi > DIII Manajemen Informatika
Depositing User: Reti Handayani
Date Deposited: 09 Apr 2023 14:17
Last Modified: 09 Apr 2023 14:17
URI: http://repository.ummy.ac.id/id/eprint/316

Actions (login required)

View Item View Item