Maharani, Putri (2024) PENGARUH KOMUNIKASI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAPKETEPATAN INFORMASI PADA BADAN PUSAT STATISTIK KOTA SOLOK. skripsi thesis, Universitas Mahaputra Muhammad Yamin.
Text
M24 022 Putri Maharani_w.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Komunikasi (X1) dan Partisipasi masyarakat (X2), menunjukkan bahwa seluruh variabel independen mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen Ketepatan Informasi (Y). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan data primer populasi 50 orang, denganrandom sampling, menggunakan sampel sebanyak 50 orang yaitu seluruh masyarakat Kota Solok yang bekerja pada sektor pertanian. Teknik analisis regresi berganda linier menunjukkan bahwa variabel Komunikasi (X1) dan Partisipasi (X2) berpengaruh terhadap Ketepatan Informasi (Y). Persamaan regresi linier berganda yang diperoleh adalahY = 12,371 + 0,621 (X1) + 0,076 (X2) + 0,05. Koefisien determinasi menunjukkan bahwa variabel independen (X1 dan X2) memiliki pengaruhsebesar 48,7 % terhadap variabel dependen (Y), sedangkan 51,3%sisanya dipengaruhi oleh variabel lain tidak termasuk dalam penelitian. Uji t variabel Komunikasi (X1) dan Partisipasi (X2) menunjukkan bahwakeduanya berpengaruh signifikan terhadap Ketepatan Informasi (Y) dengan thitung > ttabel . Dari uji f, Komunikasi (X1) dan Partisipasi (X2) secara simultan atau bersama-sama berpengaruh dan signifikan terhadap variabel dependen, yaitu Ketepatan Informasi (Y), nilai fhitung> ftabel (22,344 > 3,20) dan tingkat signifikansi yang lebih kecil dari 0,05(0,000 < 0,05).
kata kunci : komunikasi, partisipasi masyarakat, ketepatan informasi .
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Subjects: | Manajemen > Manajemen (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen |
Depositing User: | Admin Pustaka |
Date Deposited: | 25 Jul 2024 08:06 |
Last Modified: | 25 Oct 2024 04:26 |
URI: | http://repository.ummy.ac.id/id/eprint/1430 |
Actions (login required)
View Item |